Tindakan operasi dilakukan jika miom membesar dan bila timbul gejala penekanan dan nyeri dan perdarahan yang terus menerus.
Operasi pembedahan: dengan histerektomi (obat miom dengan pengangkatan kandungan) jika tidak ada rencana hamil lagi, atau miomektomi (mengangkat miomnya saja) pada usia reproduksi/masih rencana hamil. Namun jika massa tumor terlalu besar atau luas, kadang tidak memungkinkan hanya dilakukan pengangkatan massa tumor, sehingga tetap dilakukan histerektomi.
Operasi laparoskopi biasanya dilakukan sebagai rawat bedah bawah anestesi umum . Prosedur dapat mengambil satu sampai tiga jam , tergantung pada jumlah , ukuran , dan kedalaman dari fibroid dalam dinding otot .
Kisaran untuk Biaya Operasi Laparoskopi Miomektomi sendiri sekitar Rp. 24.000.000,- sampai Rp. 40.000.000,-. Itu untuk Rumah Sakit wilayah Jakarta. Biaya tersebut sudah satu paket (Obat dan Rawat inap selama 2 hari) akan tetapi belum termasuk tes Lab sebelum melakukan oprasi laparoskopi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar